Papan basket kayu merupakan salah satu material pemantul yang banyak memakainya terutama di sekolah dan lapangan umum. Material ini kokoh, tidak mudah memuai, dan tidak seberat material seperti akrilik. Pengecatan bisa dilakukan dengan mudah jika ingin dilakukan perubahan.
Ukuran dalam judul produk ini merujuk pada dimensi secara keseluruhan termasuk dengan frame besi. Material ini terbuat dari panel papan kayu kayu mahoni tebal 3 cm yang disusun berderet Supaya kokoh, pada bagian sisi sudah mempunyai frame kayu dengan finishing cat duco.
Ada beberapa material lain untuk papan basket yang bisa Anda pilih. Cek artikel di bawah ini sebelum memutuskan.
- Memilih Papan Basket Terbuat Dari Apa dan Rating Harga
- Papan Pantul Basket : Acrylic atau Tempered Glass
- Papan pantul tempered glass
- Panduan memilih papan pantul basket
Noor –
Trimakasih pak. Semoga bisa dapat bonus dari pesanan berikutnya..